Perhatikan paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2! Pelestarian

Berikut ini adalah pertanyaan dari angelia170112 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Perhatikan paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2!Pelestarian hutan Suaka Margasatwa Dangku di Musi Banyuasin semakin terancam. Alasannya adalah sekarang ada penambang ilegal. Mereka melakukan pengeboran minyak. Ada banyak sekali penambang ilegal.

1. Jumlah kalimat pada paragraf tersebut adalah ….

A. 3
B. 4
C. 5
D. 6

2. Ide pokok dari paragraf tersebut adalah ….

A. ancaman terhadap pelestarian hutan Suaka Margasatwa Dangku
B. ada penambangan ilegal di hutan Suaka Margasatwa Dangku
C. penambang ilegal mencari minyak di hutan Suaka Margasatwa Nantu
D. penambang illegal sangat banyak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. B. 4

2. A. Ancaman terhadap pelestarian hutan Suaka Margasatwa Dangku.

Penjelasan:

semoga membantu maaf klo salah:))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keisyaaurelia2009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22