Tuliskanlah cerpen empat paragraf dan gagasan pokok di setiap empat

Berikut ini adalah pertanyaan dari theorumoko pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskanlah cerpen empat paragraf dan gagasan pokok di setiap empat paragraf. NANTI GW KASIH KODE NUCLIR!!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kesuksesan milik semua orang. Sukses bukan hanya milik orang pintar, kaya, ataupun terpandang. Semua orang bisa mendapatkan dan merasakannya, yang terpenting ialah seseorang yang ingin meraih kesuksesan itu memiliki niat, tekad, kepercayaan diri, dan keuletan serta ketekunan untuk mencapainya.

Putri merupakan salah satu siswa yang ekonomi keluarganya kurang, namun ia memiliki cita-cita masuk ke Fakultas Kedokteran untuk mencapai kesuksesannya. Kedua orangtuanya tidak menyetujui keinginannya tersebut, karena mereka beranggapan jika masuk ke Fakultas Kedokteran akan sangat memakan banyak biaya. Dan kedua orangtuanya tidak mampu menanggung semua itu. Tapi Putri tetap bersikeras untuk mewujudkan keinginannya itu.

Salah satu jalan keluar agar Putri bisa melanjutkan sekolahnya ke Fakultas Kedokteraan ialah dengan mendapatkan beasiswa. Beasiswa yang berasal dari pemerintah atau yang lebih sering disebut dengan bidik misi, merupakan cara yang harus Putri lakukan. Ketika Putri memiliki waktu luang di sekolah, dia selalu pergi ke ruang BK untuk mendapatkan arahan dari guru yang bersangkutan mengenai beasiswa bidik misi. Dengan penuh keyakinan Putri berusaha keras untuk melaksanakan tahapan-tahapan yang ada dalam bidik misi tersebut.

Putri benar-benar ingin menjadi orang sukses sehingga bisa membantu sesamanya. Menurutnya, menjadi seorang Dokter bisa mewujudkan keinginan yang selama ini ia pendam, yaitu membantu kaum yang kurang mampu. Karena dia tahu bagaimana rasanya memiliki ekonomi yang berkecukupan. Untuk bisa makan saja kadang kala keluarga Putri kesusahan mendapatkannya. Oleh karena itu, Putri ingin mengubah kehidupan kedua orangtuanya dan juga dirinya. Saat Ikhtiar selalu Putri lakukan, tak lupa dia pun membarenginya dengan bertawakal kepada Allah SWT.

semoga membantu yaaaa.......

jgn lupa kasih kode NUCLIR NYA yaa...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MiftahulJannah3117 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 20 Aug 21