Berikut ini adalah pertanyaan dari quanhijab pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Rima-rima dalam puisi adalah: rima silang, terus, pasang, peluk, dan patah. Contoh masing-masing dapat dilihat di pembahasan berikut.
PEMBAHASAN
Kaya seni sastra umumnya memiliki rima sebagai pelengkap keindahan dalam puisi. Rima sendiri adalah pengulangan bunyi. Untuk menentukan rima puisi, kita bisa melihat kata/suku kata terakhir atau pertama pada sebuah baris/larik puisi.
Puisi pada umumnya memiliki 5 rima. Kelima rima tersebut beserta contohnya adalah sebagai berikut.
Rima Silang (a-b-a-b), contohnya:
Pergi ke kamar membawa lampu (a)
Sebelum dipasang, matikan saklarnya (b)
Bila engkau merindukan daku (a)
Kasih sayang dan doa itu kuncinya (b)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khairaaqueenapurba dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 Aug 21