Berikut ini adalah pertanyaan dari airinzabkl pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pluralitas Masyarakat Indonesia adalah kemajemukan atau keberagaman dalam masyarakat Indonesia yang mendorong tumbuhnya persatuan dan kesatuan bangsa.
Contoh Pluralitas masyarakat Indonesia:
1. mengembangkan kebudayaan nasional
2. mendorong inovasi kebudayaan
3. sebuah perusahaan menerima karyawan tanpa membeda bedakan latar belakang baik ras maupun agama.
4. saling menghargai dan menghormati perbedaan suku,tradisi,adat, budaya maupun agama.
5, selalu menunjang tinggi sikap toleransi antar umat beragama.
Penjelasan:
Dimana kemajemukan atau keberagaman pada masyarakat Indonesia dapat dilihat dari keanekaragaman agama,suku,ras,etnik,bahasa, adat istiadat, budaya dan lain sebagainya.
Keanekaragaman ini memiliki potensi besar sebagai pemicu timbulnya konflik,masalah,bahkan perpecahan kalau
tidak segera disikapi dengan baik oleh setiap individu,kelompok,dan semua elemen masyarakat yang ada dalam kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indoneaia (NKRI) ini.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bayujr01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Feb 22