Ayo Berlatih! 1. Sebutkan manfaat melakukan wirausaha sejak kecil? 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari EvanFawwaz pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Ayo Berlatih!1. Sebutkan manfaat melakukan wirausaha sejak kecil?

2. Dari kisah ibu Made Yuliani, apa yang dapat kamu pelajari dari cara Bu Made Yuliani berwirausaha?

3. Ayah Lani adalah seorang pedagang kacang goreng yang sukses. Lani sering membantu menjual kacang goreng tersebut di sekolah.
a. Apakah kegiatan yang dilakukan oleh lani dapat disebut sebagai wirausaha? b. Apa manfaat yang diperoleh dari kegiatan tersebut?

4. Jika kamu akan berwirausaha, usaha apa yang akan kamu kembangkan? Bagaimana supaya usahamu berhasil?​
Ayo Berlatih! 1. Sebutkan manfaat melakukan wirausaha sejak kecil? 2. Dari kisah ibu Made Yuliani, apa yang dapat kamu pelajari dari cara Bu Made Yuliani berwirausaha? 3. Ayah Lani adalah seorang pedagang kacang goreng yang sukses. Lani sering membantu menjual kacang goreng tersebut di sekolah. a. Apakah kegiatan yang dilakukan oleh lani dapat disebut sebagai wirausaha? b. Apa manfaat yang diperoleh dari kegiatan tersebut? 4. Jika kamu akan berwirausaha, usaha apa yang akan kamu kembangkan? Bagaimana supaya usahamu berhasil?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sebutkan manfaat melakukan wirausaha sejak kecil? Jawaban:

- Menjadi seorang pribadi yang lebih kreatif.

- Mengajari anak untuk menjadi lebih mandiri.

- Membuat anak menjadi lebih produktif.

2. Dari kisah ibu Made Yuliani, apa yang dapat kamu pelajari dari cara Bu Made Yuliani berwirausaha? Jawaban: Hal yang dapat saya pelajari adalah kreativitas dan kerja keras dalam mengolah sesuatu yang terlihat tidak berguna dan mengubahnya menjadi barang yang berguna serta memiliki nilai jual tinggi.

3. Ayah Lani adalah seorang pedagang kacang goreng yang sukses. Lani sering membantu menjual kacang goreng tersebut di sekolah.

a. Apakah kegiatan yang dilakukan oleh lani dapat disebut sebagai wirausaha? b. Apa manfaat yang diperoleh dari kegiatan tersebut? Jawaban: Kegiatan Lani menjual kacang goreng yang merupakan barang dagangan milik ayahnya merupakan bagian dari wirausaha, hal ini dikarenakan apa yang dilakukan lani termasuk dalam kategori wirausaha distribusi dimana posisi Lani sebagai pedagang penyalur yang menyalurkan kacang goreng dari ayahnya kepada teman-teman Lani di sekolah.

4. Jika kamu akan berwirausaha, usaha apa yang akan kamu kembangkan? Bagaimana supaya usahamu berhasil? Jawaban: Usaha yang akan dikembangkan adalah kerajinan tangan dari botol bekas yang nantinya dijadikan pot untuk tanaman hias.

Cara supaya usaha bisa berhasil adalah dengan kerja keras, tekun, kreatif, jujur dan pantang menyerah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cumakartundek dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Feb 22