9. Menyikat gigi tak hanya di lakukan ketika setelah sarapan

Berikut ini adalah pertanyaan dari hattaraywhite pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

9. Menyikat gigi tak hanya di lakukan ketika setelah sarapan pagi, tetapi juga dilakukan pada saat sebelum mulai tidur di malam hari. Pada kalimat tersebut terdapat beberapa hal yang tidak tepat, ketidaktepatan tersebut adalah ..... A. penulisan menyikat harusnya mensikatB. penulisan awalan di pada "di lakukan" dan "di malam semestinya digabung karena tidak menunjukan keterangan tempat
C. di malam hari seharusnya diganti dengan di siang hari
D. sebelum memulai tidar seharusnya diganti dengan sebelum kerja

10. Teks eksplanasi merupakan teks yang berisi informasi tentang fenomena dituliskan berdasarkan ...
A. hasil kesepakatan umum
1. permintaan masyarakat
2. selera penulis
3. fakta yang ada
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
11. Jaman dulu, manusia menulis menggunakan ujung pisau yang digoreskan ke batang pohon. Kata baku pada kata yang bercetak miring adalah ....

12. Untuk menentukan kata baku atau tidak baku perlu memahami ciri-cirinya. Ciri-ciri dari kata baku adalah ....

13. Dalam penulisan kalimat kita perlu memperhatikan kaidah penulisan supaya kalimat menjadi efektif. Yang dimaksud kalimat efektif adalah ....

tolong jawab yang bener jangan ngasal ya kalo ngasal jawab nya ntar aku laporin dan kalo gak bisa jawab/gak tau jangan jawab ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

9.b.penulisan awalan pada "dilakukan" dan " dimalam" semestinya digabung karna tidak menunjukkan keterangan

10.fakta yang ada

11.jaman=zaman

12.jelas, singkat dan mudah dipahami

13.kalimat yang mudah dipahami oleh setiap orang atau pembacanya.

Penjelasan:

maaf kalau salah... semoga membantu_*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bunga19azzahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22