alat ukur panjang yang digunakan untuk mengukur panjang benda yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari tasyaandriyani4 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Alat ukur panjang yang digunakan untuk mengukur panjang benda yang lebih dari 30 cm adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

2. Meteran

Meteran juga dikenal sebagai pita ukur atau tape atau bisa disebut juga sebagai Roll Meter ialah alat ukur panjang yang bisa digulung, dengan panjang 25 – 50 meter. Fungsi dari meteran ini sama seperti penggaris, namun meteran berdimensi lebih panjang serta terbuat dari bahan yang lebih fleksibel daripada penggaris supaya dapat digulung serta mudah dibawa ke mana-mana maka dari itu alat ini dapat dipergunakan untuk mengukur objek yang besar semisal tanah, bangunan dan lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cacananat8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21