benda yang dilempar akan jatuh ketanah karena?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aditama00711 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Benda yang dilempar akan jatuh ketanah karena?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gravitasi Bumi

Penjelasan:

Semua benda yang jatuh atau dilemparkan ke atas maka akan jatuh ke bumi. hal tersebut terjadi adanya karena gaya gravitasi bumi.Gravitasi bumiadalah gaya yang menarik semua benda hidup atau benda tak hidup ke arah pusat bumi. Sedangkan secara umum arti gravitasi adalah tarik menarik dua benda yang memiliki massa.

SEMOGAMEMBANTU^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh purbaedward478 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21