Berikut ini adalah pertanyaan dari imanptk05 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
1)Masyarakat Indonesiaharus bangga menggunakan
produk buatan negeri sendiri.
2) Bangga menggunakan
produk dalam negeri dapat
mendorong pelaku usaha
untuk meningkatkan kwalitas
produk. 3) Makin tinggi
kwalitasnya, produk dalam
negeri makin kuat bersaing
dengan produk luar negeri. 4)
Bangga menggunakan produk
alam negeri juga dapat
memperluas lapangan
pekerjaan. 5) Dengan
terserabnya tenaga kerja,
secara tidak langsung dapat
meningkatkan pendapatan
masyarakat. 6) Dengan
demikian, kesejahteraan
bangsa pun makin meningkat.
3.kalimat yang memuat kata tidak baku dalam paragraf ditunjukan angka...
A.2) dan 3)
B.2) dan 4)
C.2) dan 5)
D.2) dan 6)
Tolong dijawab jangan ngasal ya
produk buatan negeri sendiri.
2) Bangga menggunakan
produk dalam negeri dapat
mendorong pelaku usaha
untuk meningkatkan kwalitas
produk. 3) Makin tinggi
kwalitasnya, produk dalam
negeri makin kuat bersaing
dengan produk luar negeri. 4)
Bangga menggunakan produk
alam negeri juga dapat
memperluas lapangan
pekerjaan. 5) Dengan
terserabnya tenaga kerja,
secara tidak langsung dapat
meningkatkan pendapatan
masyarakat. 6) Dengan
demikian, kesejahteraan
bangsa pun makin meningkat.
3.kalimat yang memuat kata tidak baku dalam paragraf ditunjukan angka...
A.2) dan 3)
B.2) dan 4)
C.2) dan 5)
D.2) dan 6)
Tolong dijawab jangan ngasal ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:A 2&3
Penjelasan:kasih jawaban terbaik
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hadipranoto570 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Feb 22