Lahir di Milan, Ohio, pada 1847, Edison mengalami masalah pendengaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari melysahartanti pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Lahir di Milan, Ohio, pada 1847, Edison mengalami masalah pendengaran serius pada usiadini. Namun, hal itu justru memberikan motivasi bagi banyak penemuannya. Pada usia 16 tahun, ia mendapatkan pekerjaan sebagai operator telegraf dan mencurahkan pikirannya untuk memperbaiki sistem telegraf itu. Pada 1876. Edison pindah ke laboratorium dan toko mesin di Menlo Park. Edison akhirnya mampu menemukan salah satu penemuan besarnya, yaitu fonograf pada 1877, sambil mengerjakan cara untuk merekam komunikasi telepon. Setelah melakukan demonstrasi fonograf di depan publik, ia pun dijuluki sebagai Wizard of Menlo Park atau "Penyihir Menlo Park". Fonograf hanya satu dari deretan penemuannya yang mampu mengubah kehidupan pada akhir abad ke-19. Penemuannya akan cara untuk
merekam dan memutar ulang suara menempatkan namanya dalam sejarah.

4. Apakah pokok persoalan dalam paragraf tersebut?
Jawab:

5. Jelaskan hubungan sebab akibat yang terdapat dalam paragraf tersebut!
Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Persoalan dalam paragraf tersebut adalah: Lahir di Milan, Ohio, pada 1847, Edison mengalami masalah pendengaran serius pada usia.

2. Edison pindah ke laboratorium dan toko mesin di Menlo Park. Edison akhirnya mampu menemukan salah satu penemuan besarnya.

Penjelasan:

#MAAF KALAU SALAH YA

#SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizkyridwan1678 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22