Berikut ini adalah pertanyaan dari iswandidita pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Hari berganti hari. Waktu berlalu dengan cepat. Buku tulis merah milik para siswa Bu Mala telahberisi berbagai cerita, gambar, dan foto. Hanya buku tulis Makale yang masih kosong.
Pada suatu hari, sebuah awan hitam berhenti di atas desa tempat tinggal Makale. Tak lama
kemudian awan hitam itu mencurahkan hujan yang sangat deras. Benih-benih tumbuhan
terkubur di dalam tanah tandus desa itu pun tumbuh. Sepetak kebun terbentuk. Bunga-bunga merah
kecil memenuhi petak kebun itu. Makale senang. Dipetiknya sekuntum bunga merah. Hanya satu
Kemudian, ditempelkannya bunga itu di dalam buku tulis merahnya. Hari berikutnya, bunga-bunga
lainnya telah layu karena terbakar matahari
Tuliskan peristiwa-peristiwa yang terjadi di paragraf di atas!
mohon di bantu ya
Pada suatu hari, sebuah awan hitam berhenti di atas desa tempat tinggal Makale. Tak lama
kemudian awan hitam itu mencurahkan hujan yang sangat deras. Benih-benih tumbuhan
terkubur di dalam tanah tandus desa itu pun tumbuh. Sepetak kebun terbentuk. Bunga-bunga merah
kecil memenuhi petak kebun itu. Makale senang. Dipetiknya sekuntum bunga merah. Hanya satu
Kemudian, ditempelkannya bunga itu di dalam buku tulis merahnya. Hari berikutnya, bunga-bunga
lainnya telah layu karena terbakar matahari
Tuliskan peristiwa-peristiwa yang terjadi di paragraf di atas!
mohon di bantu ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.sebuah awan hitam berhenti di atas desa dan mencurahkan hujan
2.makale memetik sekuntum bunga
3.saat makale menempelkan bunga di dalam buku tulis
Penjelasan:
(semoga membantu)
MAAF KALO SALAH
TOLONG JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA
/BANTU FOLLOWYA/
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syafiramcb dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jul 21