lambang Pramuka adalah tunas kelapa akar kelapa tumbuh kuat dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari faqihmiqdam9 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

lambang Pramuka adalah tunas kelapa akar kelapa tumbuh kuat dan Hara dalam tanah apa maksudnya tolong jawab ya yang cepat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jadi lambang itu mengkiaskan tekad dan keyakinan tiap Pramuka yang berpegang pada dasar-dasar dan landasan-landasan yang baik, benar, kuat dan nyata ialah tekad dan keyakinan yang dipakai olehnya untuk memperkuat diri guna mencapai cita citanya

Penjelasan:

Jangan lupa jadikan jawaban terbaik ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yutana69 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21