1. tuliskan hasil tambang dari kata kata berikut a. dumai

Berikut ini adalah pertanyaan dari marcel060811 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1. tuliskan hasil tambang dari kata kata berikuta. dumai c.pada larang
b. bukit asam d.tembaga pura

2.tuliskan jenis tempo lambat dalam sebuah lagu!

3.tuliskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam
menceritakan informasi dari gambar ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. a. Bukitasam

Bukit asam adalah nama tambang di wilayah Kabupaten Muara Enim, Provinsi Sumatera Selatan. Tambang ini menghasilkan batu bara sejak zaman kolonial Belanda tahun 1919 dengan menggunakan metode penambangan terbuka (open pit mining) di wilayah operasi pertama, yaitu di Tambang Air Laya. Selanjutnya mulai 1923 beroperasi dengan metode penambangan bawah tanah (underground mining) hingga 1940, sedangkan produksi untuk kepentingan komersial dimulai pada 1938.

Saat ini pengelolaan tambang ini dilakukan oleh BUMN PT Bukit Asam (Persero).

b. Padalarang

Padalarang adalah salah satu kecamatan yang ada di Kabupaten Bandung Barat, Provinsi Jawa Barat. Tambang pasir dan kapur serta pabrik-pabrik pengolahan batu kapur di daerah ini sudah ada sejak jaman Belanda. Rata-rata pabrik pengolahan disana mengolah batu kapur menjadi serbuk kapur yang biasanya digunakan sebagai bahan mentah diantaranya untuk pembuatan semen dan pasta gigi (odol) yang pengolahannya dilakukan di pabrik industri yang lebih besar dan modern.

C. Tembagapura

Tembagapura adalah distrik (kecamatan) di Kabupaten Mimika, Provinsi Papua. Tembagapura merupakan lokasi tambang Grassberg, tambang penghasil tembaga dan emas terbesar di Indonesia.

Tembagapura didirikan pada akhir 1960an. Pengelolaan tambang ini dikelola oleh PT Freeport.

2. Largo: Sangat lambat, luhur, dan agung (44-48 ketuk/menit).

Adagio: Sangat lambat dengan penuh perasaan (54-58 ketuk/menit).

Grave: Sangat lambat dan sedih (40-44 ketuk/menit).

Lento: Sangat lambat, melandai (50-54 ketuk/menit).

3. kita harus benar mengamati gambar yang akan kita ceritakan.

jka sudah di amati ambil titik fokus dari gambar tersebut (pokoknya)

3.jika sudah, kembangkan dan deskripsikan dengan jelas agar orang lain dapat memahaminya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yordankaimar976 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21