1. apa yang menyebabkan kata tidak baku? 2. "danar membeli

Berikut ini adalah pertanyaan dari cilaayudyahcharisma pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1. apa yang menyebabkan kata tidak baku?2. "danar membeli obat di apotik dekat rumahnya" bagaimana penulisan kata baku pada kalimat di atas?
3. "Cara menjaga persatuan dan kesatuan , yaitu bersikap rukun dan saling menghormati antarsesama" tuliskan sebuah pertanyaan berdasarkan jawaban di atas
4. "kongres pemuda ll dilaksanakan pada tanggal 28 Oktober 1982" buatlah sebuh pertanyaan berdasarkan jawaban di atas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban

1.Tidak bakunya sebuah kata tidak hanya diakibatkan oleh salah penulisan saja, melainkan juga diakibatkan oleh pengucapan yang salah dan juga karena penyusunan suatu kalimat yang tidak tepat. Umumnya, kata tidak baku sering diucapkan atau muncul dalam percakapan sehari-hari

2.Danar membeli obat di Apotek dekat rumahnya

3.Bagaimana cara menjaga persatuan dan kesatuan?

4.Pada tanggal berapa kongres Pemuda dua dilaksanakan?

Penjelasan:

Semoga terbantu jangan lupa like dan kasih bintang ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahminasutionse dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Dec 21