siapakah pencipta jam bergerigi pertama di dunia? dan tampilkan gambar

Berikut ini adalah pertanyaan dari mirikuchika26 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Siapakah pencipta jam bergerigi pertama di dunia? dan tampilkan gambar ciptaannya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Peter Henlein adalah nama orang yang diketahui sebagai penemu jam tangan pertama kali di dunia. Ia lahir pada 1485 dan berasal dari Nuremberg, Jerman. Berkat Heinlein, kini kita bisa menikmati bagaimana memesonanya alat yang kini tak hanya dipakai sebagai penunjuk waktu ini.

Jawaban:Peter Henlein,Penjelasan:Jam tangan adalah alat penunjuk waktu yang telah menjadi bagian dari kehidupan manusia. Siapa sangka, jika dibalik sejarah penemuan jam tangan ini, ternyata penemunya adalah seorang tukang kunci.
Selama ribuan tahun, manusia telah mengukur waktu dengan berbagai cara, seperti melacak pergerakkan matahari dengan jam matahari, penggunaan jam air, jam lilin, dan jam pasir.
Setelah berabad-abad dan ribuan tahun kemudian, peradaban manusia modern akhirnya berkembang dan sejarah jam dimulai dengan munculnya desain jam tangan analog.
Komunitas ilmiah modern telah menyatakan bahwa Peter Henlein, pembuat jam dari Nuremberg, Jerman.
Atas penemuan jam portabelnya, sejarah mencatat Henlein yang lahir pada tahun 1485 ini dinobatkan sebagai 'Bapak Jam Modern', sekaligus pencetus seluruh industri pembuatan jam yang kita kenal hari ini.Sebelum dikenal sebagai penemu jam, Henlein pernah bekerja sebagai tukang reparasi dan tukang kunci di sebuah perusahaan barang antik yang berkembang di Nuremberg, Jerman.
Dia memperkenalkan per utama sebagai pengganti bobot yang memungkinkan jam tangan dapat berukuran kecil dan mudah dibawa.
Selama masa itu, tukang kunci memang dapat melakukan banyak hal, tidak hanya membuat kunci, tetapi juga membuat berbagai perangkat lain.
Bahkan, tukang kunci di masa itu, juga bisa menjadi ahli mekanik, pandai besi hingga terlibat dalam pengembangan dan konstruksi perangkat pengatur waktu.
Dilansir Encyclopedia, Kamis (22/4/2021), sekitar tahun 1500, Henlein mulai membuat jam kecil yang digerakkan oleh pegas.
Sejarah penemuan jam tersebut diklaim sebagai arloji portabel pertama, serta dirancang untuk dapat dibawa dengan mudah di tangan dan berbentuk lingkaran atau oval.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aninditamaheswari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jan 22