Isu atau masalah yang didebatkan dalam interaksi antar bahasa adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hamka8733 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Isu atau masalah yang didebatkan dalam interaksi antar bahasa adalah pengertian dari ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Mosi

Debat adalah proses saling bertukar pendapat untuk membahas suatu isu dengan masing-masing pihak yang berdebat memberi alasan. Inti dari kegiatan berdebat ialah bertukar pendapat dan mempertahankan pendapat masing-masing dengan alasan yang jelas. Unsur-unsur yang terkandung dalam debat, di antaranya adalah mosi, tim afirmasi, tim oposisi, moderator, dan penonton/juri. Mosi merupakan salah satu unsur debat, yaitu isu atau masalah yang didebatkan.

Dengan demikian, isu atau masalah yang didebatkan disebut dengan mosi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wwwxyz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 12 Apr 22