1.berikut yang tidak dapat dijadikan iringan dalam aktivitas gerak berirama

Berikut ini adalah pertanyaan dari fachriebrainly pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

1.berikut yang tidak dapat dijadikan iringan dalam aktivitas gerak berirama yaitu..a. hitungan b. musik
c. tepukan tangan d. teriakan

2.gerakan dalam aktivitas gerak berirama harus dilakukan secara bersambung. hal tersebut merupakan salah satu unsur gerak berirama yaitu...
a. tepat irama b. keluwesan
c. kontinuitas d. kelentukan

3.berikutbukan nama lain dari gerak berirama yaitu...
a. senam lantai b. senam irama
c. senam ritmis d. senam bebas

4.musik yang digunakan untuk mengiringi aktivitas gerak berirama seharusnya ...
a. berirama rancak dan dinamis
b. berirama lembut dan dinamis
c. berirama keras dan dinamis
d. berirama lembut dan statis

5.salah satu manfaat aktivitas gerak berirama ialah ...
a. melemaskan otot-otot tubuh
b. membuat cedera otot
c. menjadikan tubuh mudah lelah
d. meningkatkan kecerdasan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalah jawaban dari kelima soal pilihan ganda di atas materi tentang aktivitas gerak berirama:

  1. D. Teriakan
  2. C. Kontinuitas
  3. A. Senam lantai
  4. B. Berirama lembut dan dinamis
  5. D. Meningkatkan kecerdasan

Penjelasan:

Berikut ini adalah penjelasan jawaban dari kelima soal pilihan ganda di atas:

  • Pada soal no. 1 jawaban yang tepat ada pada opsi D karena teriakan biasanya hanya sering dilakukan satu kali sedangkan dalam senam irama diperlukan hitungan yang berkelanjutan. Opsi  A bukan jawaban yang tepat karena pilihan tersebut merupakan jawaban yang dapat dijadikan iringan dalam aktivitas gerak berirama, begitu juga opsi jawaban B dan C yang juga merupakan jawaban yang tidak tepat karena musik dan tepukan tangan merupakan iringan dalam senam irama.
  • Pada soal no. 2 jawaban yang tepat ada pada opsi C karena istilah lain dari bersambung adalah kontinu. Opsi jawaban A, B dan D bukan termasuk jawaban yang tepat karena dari ketiga opsi tersebut tidak ada yang memiliki istilah sama dengan bersambung.
  • Pada soal no. 3 jawaban yang tepat ada pada opsi A karena gerakan senam lantai beda dengan senam irama sangat berbeda. Opsi jawaban B bukan jawaban yang tepat karena opsi tersebut adalah nama lainnya begitu juga opsi jawaban C dan D.
  • Pada soal no. 4 jawaban yang tepat ada pada opsi B karena irama lembut dan dinamis merupakan irama yang dibutuhkan dalam senam irama agar perpaduan gerakan dan irama bisa serasi. Opsi jawaban A, C dan D bukan jawaban yang tepat karena kombinasi pilihan tidak selalu tepat.
  • Pada soal no. 5 jawaban yang tepat ada pada opsi D karena dengan otak yang terbiasa menyerasikan gerakan dengan irama maka akan membuat stimulus kepada otot dan syaraf menjadi lebih lancar. Opsi jawaban A, B dan C bukan jawaban yang tepat karena hal-hal tersebut tidak akan didapatkan apabila kita rutin melakukan aktivitas gerak berirama.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang sebutkan 4 manfaat senam irama yang dilakukan secara rutin bagi tubuh kita​ yomemimo.com/tugas/40784167

Materi tentang pengertian senam irama yomemimo.com/tugas/4650968

Detail jawaban

Kelas          : 4

Mapel         : Penjaskes

Bab             : Bab 6 - Senam Irama

Kode           : 4.22.6

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fendipanduwinata dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 29 Apr 22