Berikut ini adalah pertanyaan dari farhansyarif2607 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dina Aksara Sunda aya anu disebut aksara ngalagena, nyaeta aksara anu ngabogaan 23 aksara asli. Jadi jawaban anu bener nyaeta E.
Pembahasan
Jauh sebelum masyarakat Sunda mengenal aksara latin mereka menggunakanaksara tradisionaldaerah yang disebut dengan aksara Sunda. Aksara Sunda diperkirakan mulai digunakan sekitar abad XIV.
Aksara Sunda merupakan turunan dari sistem penulisan aksara kawi, yang kemudian bentuknya berevolusi perlahan hingga menjadi aksara Sunda.
Seiring berkembangnya zaman, aksara Sunda bertambah hingga menjadi tiga jenis. Yakni aksara Sunda baku, aksara Arab Pegon, dan aksara cacarakan Sunda.
Contoh naskah kuno yang menggunakan aksara tradisional Sunda diantaranya adalah;
- Naskah Carita Ratu Pakuan.
- Kitab Malja'u Thalibin karya Kyai Haji Ahmad Sanusi Sukabumi.
- dan juga Naskah Wangsakerta yang ditemukan di Cirebon.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang aksara Sunda dapat disimak juga pada link berikut ini;
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 21 Aug 22