Apa keuntungan yang diperoleh dari mengolah serat kapas menjadi benang

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuadinda1505 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa keuntungan yang diperoleh dari mengolah serat kapas menjadi benang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

keuntungan yang diperoleh dari mengolah serat kapas menjadi benang ialah harga jual nya akan semakin tinggi di pasaran karena , sudah diolah menjadi barang setengah jadi , yang nantinya benang tersebut akan diubah manjadi barang yang awal nya setengah jadi menjadi jadi . Contoh barang jadi dari benang ialah baju , sarung , urung bantal / guling , handuk , selimut , dll .

( harga serat kapas sendiri tergolong sangat murah dipasaran , oleh sebab itu supaya serat kapas tersebut harga nya bisa tinggi dipasaran diperlukan untuk mengubah serat kapas tersebut menjadi barang setengah jadi , yang bertujuan untuk membuat harga nya dapat tinggi di pasaran ) .

Semoga Membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaffa0407 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 22