Berikut ini adalah pertanyaan dari aurahilyatunna79 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. 12
C. 16
D. 18.
10. Usia kakek 8 windu lebih 3 tahun dan usia ayah 5 dasawarsa kurang 6 tahun. Selisih usia kakek dan ayah adalah ... tahun. A 15
B. 20
C. 23
D. 27
11. Sebuah bak berisi 75 liter air. Air di dalam bak tersebut digunakan untuk mandi 22.000 cc dan mencuci baju 25.000 ml. Sisa air dalam bak tersebut adalah ... liter
A. 28
B. 38
C. 42
D. 56
12. Sebuah keran air dengan debit 8 liter/menit akan digunakan untuk mengalirkan air ke dalam sebuah bak mandi. Jika bak mandi tersebut memiliki ukuran pajang 100 cm, lebar 90 cm, dan kedalaman 80 cm, waktu yang diperlukan untuk mengisi bak mandi tersebut sampai penuh adalah ... jam
A. 1,5
B. 2
C. 90
D. 120
KAK PLIS KAK + CARA NYA
NO NGASAL
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
9) A
selisih = (3–2) x 30
3 + 2
= 1 x 30
5
= 6 tahun
10) C
selisih usia Kakek dan Ayah
= (8x8+3) – (5x10–6)
= 67 – 44
= 23 tahun
11) A
sisa air dalam bak
= 75 – (22.000 + 25.000)
1.000
= 75 – 47.000
1.000
= 75 – 47
= 28 liter
12) A
Volume bak mandi
= p x l x t
= 100 x 90 x 80
1.000
= 720.000
1.000
= 720 liter
debit air mengalir 8 liter/menit
waktu yang dibutuhkan
= Volume
debit
= 720
8
= 90 menit
= 90
60
= 1,5 jam
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JavierSKho13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 07 Aug 22