Tanah perladanagn merupakan tanah tempat berladang dan berkebun. Ditanah perladangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Salsabilasadina337 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tanah perladanagn merupakan tanah tempat berladang dan berkebun. Ditanah perladangan bersumber dari. ​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tanah perladanagn merupakan tanah tempat berladang dan berkebun yang bersumber dari Hutan. Hutan merupakan lahan yang bisa digunakan sebagai ladang bagi para petani dengan membersihkannya terlebih dahulu sebelum dilakukannya kegiatan berladang.

Pembahasan

Perladangan merupakan proses kegiatan membuka lahan yang digunakan didalam sistem pertanian dengan cara membakar lahan yang akan dijadikan lahan sebagai ladang dan apabila ladang sudah menghasilkan atau panen, petani membuka lahan baru lagi dengan meregenerasi lahan lama yang sudah tidak dipakai. Adapun dampak yang terjadi didalam kegiatan perladangan diantaranya :

  • Dampak Positif yaitu dapat dijadikan sebagai lahan pertanian baru yang subur, memberi kesempatan lahan lama untuk tumbuh kembali dan zat hara tanah menjadi terjaga, serta dapat membasmi hama pada lahan lama.
  • Dampak Negatif yaitu dapat merugikan lingkungan karena dapat merusak hutan sebagai habitat flora dan fauna  juga dapat menjadikan adanya erosi akibat berkurangnya serapan air tanah. Seiring dengan peningkatan jumlah penduduk, metode perladangan ini digantikan dengan bercocok tanam menggunakan irigasi dan pemupukan, yang bisa menjaga kebutuhan zat hara dan air untuk tanaman.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut teori tentang Sistem Perladanganpadayomemimo.com/tugas/10008882

#Belajarbersamabrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azisriyadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 Aug 22