wawasan nusantara berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan dan rambu- rambu

Berikut ini adalah pertanyaan dari dhini1530 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

wawasan nusantara berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan dan rambu- rambu dalam rangka menentukan .... *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Wawasan Nusantara yang berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan dan rambu-rambu sebagai langkah dalam menentukan berbagai kebijakan, tindakan, keputusan dan perbuatan untuk menunjang keberlangsungan penyelenggaraan Negara baik di daerah maupun di pusat.

Pembahasan:

Wawasan Nusantara adalah merupakan suatu cara pandang bangsa indonesia terhadap bangsa, rakyat dan wilayah dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia. Sebagai perwujudan dengan mengutamakan kepentingan nasional dibandingkan dengan kepentingan pribadi, kelompok maupun golongan.

Fungsi dari wawasan Nusantara adalah untuk mewujudkan Nasionalisme yang tinggi diberbagai aspek kehidupan masyarakat dengan mengutamakan kepentingan nasional. Secara luas fungsi dari wawasan Nusantara dibagi menjadi empat kelompok yakni:

  • Wawasan Pertahanan dan Keamanan.
  • Wawasan Kewilayahan Indonesia.
  • Wawasan Pembangunan.
  • Konsep Dalam ketahanan Nasional.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Wawasan Nusantaradapat disimak diyomemimo.com/tugas/2676172

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22