Berikut ini adalah pertanyaan dari hafniliahafni pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Makyong adalah seni teater tradisional yang menarik untuk disaksikan karena menggabungkan berbagai unsur di dalamnya yaitu agama, adat Melayu, sandiwara, gerak tari, syair lagu, vokal, instrumental tradisional, serta naskah sederhana namun memikat.Sejak dahulu makyong dipentaskan di desa-desa sekitar pematang sawah seusai panen padi. Pihak kerajaan juga akan mementaskannya secara khusus dengan mengambil pelakon terbaik dari desa-desa.
2. Randai merupakan kesenian tradisional rakyat yang berbentuk seni teater yang didukung oleh kesenian-kesenian lain seperti seni musik, seni suara, seni sastra, seni tari dan lawak.Pertunjukan randai merupakan penampilan suatu cerita rakyak yang dimainkan oleh 20 orang pemuda yang terdari dari pemeran utama, Bujang gadis, dan penari.
Penjelasan:
smga membntu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rohaniadnan93 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 14 Jun 22