Berikut ini adalah pertanyaan dari Flakka5290 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. Dam-daman
4. Jajangkungan
5. Gatrik
6. Maén kaléci
7. Congklak
8. Ucing sumput
9. Bon-bonan
10. Kasti
.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Béklen téh salah sahiji conto tina kaulinan barudak. Béklen nyaéta kaulinan barudak anu maké bal béklén jeung sawatara kewuk. Béklen merupakan permainan dari bola beklen atau bola bekel (sejenis bola dari karet) yang mangancul dan kewuk yang biasanya berjumlah sepuluh.
Pembahasan:
Masyarakat Sunda memiliki permainan anak-anak yang biasanya disebut dengan istilah kaulinan barudak. Jenis-jenis kaulinan barudak antara lain:
- Panggal merupakan permainan anak laki-laki yang dibuat dari kayu, berbentuk bulat lonjong, berkaki paku dengan tali sebagai alat pemutarnya.
- Dam-daman merupakan permainan adu setrategi dan konsentrasi antara pemain satu dengan pemain lainnya.
- Jajangkungan merupakan permainan keseimbangan menggunakan bambu sebagai penyangga tubuh.
- Gatrik merupakan permainan yang menggunakan dua batang bambu yang dilakukan oleh dua orang.
- Maén kaléci merupakan permainan kelereng.
- Congklak merupakan permainan tradisional yang menggunakan cangkang kerang, biji-bijian, tumbuh-tumbuhan, atau batu-batu kecil untuk dijadikan sebagai biji congklak.
- Ucing sumput merupakan permainan kucing bersembunyi atau petak umpet.
- Bon-bonan merupakan permainan seperti bola, tetapi bukan bola yang masuk gawang melainkan salah satu pemain ke gawan lawan. Semua pemain berada di gawang dan menjaga agar tidak kebobolan oleh pemain lawan.
- Kasti merupakan permainan yang dimainkan oleh dua regu dengan cara melempar, menangkap, dan memukul bola kasti dengan sebuah pemukul atau tongkat pipih.
Pelajari lebih lanjut:
Materi mengenai Kaulinan Barudak pada yomemimo.com/tugas/12193694
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 Jan 23