Tulis 10 Nama Pahlawan dan asal kotanya...ingat nama orang nama.kota

Berikut ini adalah pertanyaan dari mutiaranurlatifah04 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulis 10 Nama Pahlawan dan asal kotanya...ingat nama orang nama.kota depannya menggunakan aksara murda..buat bsok​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

10 Nama pahlawan antara lain

  1. Pangeran Diponegoro (Yogyakarta)
  2. Jenderal Soedirman (Purbalingga)
  3. Hasyim Asyari ( Jombang)
  4. Ki Hadjar Dewantara (Yogyakarta)
  5. Bung Tomo (Surabaya)
  6. Sultan Hasanuddin (Makassar)
  7. Imam Bonjol (Bonjol)
  8. Cut Nyak Dien (Aceh)
  9. Raden Ajeng Kartini (Jepara)
  10. Kapitan Pattimura (Maluku)

Aksara murda merupakan aksara bahasa jawa yang digunakan dalam menuliskan nama orang, nama kota atau huruf kapital. Aksara Murda merupakan huruf khusus yang ada di dalam Aksara Jawa dan berfungsi seperti huruf kapital pada Bahasa Indonesia. Aksara ini hanya dipakai untuk menulis nama orang penting dan tempat atau daerah yang terkenal.

Pembahasan:

Aksara murdamerupakanAksara Jawa dan berfungsi seperti huruf kapital pada Bahasa Indonesia. Aksara ini hanya dipakai untuk menulis nama orang penting dan tempat atau daerah yang terkenal. Aksara murda terdiri dari 8 yaitu Ta, Nya, Ka, Sa, Pa, Na, Ga, dan Ba. Aksara murda  dipakai untuk menulis nama orang penting dan tempat atau daerah yang terkenal.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang aksara murda pada link yomemimo.com/tugas/50559805

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Sep 22