Mengapa penggunaan mesin produksi dengan kualitas rendah dapat mempengaruhi proses

Berikut ini adalah pertanyaan dari nicon8595 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa penggunaan mesin produksi dengan kualitas rendah dapat mempengaruhi proses produksiTolong bantu jawab dong yang jawab kan saya doakan masuk surga

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penggunaan mesin produksi dengan kualitas rendah dapat mempengaruhi proses produksi karena dapat memperlambat proses produksi dan dapat mempengaruhi kualitas bahan baku.Sehingga produk harus disesuaikan dengan keinginan ataupun kebutuhan pembeli dengan kualitas yang baik.

Pembahasan :

Mesin Produksi ialah semua mesin peralatan kerja yang digunakan untuk menyiapkan, membentuk atau membuat, merakit finishing, barang atau produk teknis. Sedangkan produksi adalah suatu kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan. Kegiatan menambah daya guna suatu benda tanpa mengubah bentuknya dinamakan produksi jasa.

Contoh Kegiatan Produksi yaitu :

  • Pabrik tahu yang memproduksi tahu.
  • Pengrajin batik yang membuat batik.
  • Industri garmen yang menghasilkan pakaian.
  • Pabrik gula yang memproduksi atau membuat gula dari tebu.

Pelajari lebih lanjut

Fungsi perencanaan produksi

yomemimo.com/tugas/42404722

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jul 23