sejarah musik tradisional?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisamehra2017 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sejarah musik tradisional?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Alat musik yang kita dengar sekarang ternyata sudah ada embrionya sejak ribuan tahun lamanya. Hal itu merupakan hasil karya para leluhur di masa lalu yang berkembang seiring majunya zaman. Sepuluh tahun lalu, sekitar 5.000 orang berkumpul di sebuah monumen di ibukota Amerika Serikat, Washington DC. Mereka datang untuk bermain angklung, alat musik tradisional kebangaan masyarakat Jawa Barat. Hal itu menjadi tolok ukur masifnya perkembangan alat musik tradisional Indonesia. Bahkan dengan jumlah partisipan yang sangat banyak, kegiatan tersebut berhasil memecahkan rekor Guiness Book World Record. Namun, lebih dari itu, pencapaian yang sesungguhnya ialah keberhasilan dari masyarakat Indonesia untuk mempromosikan budaya khas nusantara ke kancah internasional. Angklung hanya salah satu dari beragam alat musik tradisional Indonesia yang berhasil mencuri perhatian dunia. Alat musik kebangaan masyarakat Nusa Tenggara Timur (NTT), sasando juga cukup rutin ditampilkan dalam panggung-panggung kesenian di Eropa.

Penjelasan:

maaf pendek jawabannya

ngomong ² maaf kalau salah

"Dirangkum aja yaa"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsanascx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Apr 22