Apa properti yang digunakan dalam tarian di samping

Berikut ini adalah pertanyaan dari nolivia4981 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa properti yang digunakan dalam tarian di samping

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tari piring

asal daerah=minangkabau(sumatra barat)

properti tari=Mangkok atau Piring

Piring menjadi properti utama untuk bisa menyelenggarakan seni tari ini. Selain itu, gerakan-gerakan tarinya juga menggunakan piring sebagai objek utama.

Selendang

Perlengkapan ini menjadi ciri busana yang dipakai oleh penari.

Busana

Busana atau pakaian menjadi penanda asal muasal tarian tersebut. Seperti pakaian Minangkabau yang memiliki ciri yang membedakan dengan pakaian adat yang lain.

Ikat Pinggang

Masih bagian dari busana, ikat pinggang menjadi ciri yang khas dengan warna kuning keemasan.

Alat Musik Tradisional

Dalam tarian ini perlu juga adanya irama suara yang mengiringinya. Beberapa alat musik tradisional yang biasanya mengiringi tari piring adalah Saluang, Saruni, Rabab, Bansi dan masih ada lainnya.

Penjelasan:

maaf kalau salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arfancsm7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23