5. Perhatikan gambar berikut! 5 1 2 3 NO

Berikut ini adalah pertanyaan dari rodeca342 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. Perhatikan gambar berikut! 5 1 2 3 NO Nim 2 3 B NAMA Wawan Beni Fitri Puput C GAJI 3500000 3200000 4250000 4000000 D GAJI AKHIR 3150000 2880000 3825000 3600000 7 uliskan rumus pada D2 menggunakan referensi absolut, di mana gaji akhir = g potong pajak! [HOTS]TOLONG JAWAB YANG BENAR.​
 5. Perhatikan gambar berikut! 5 1 2 3 NO Nim 2 3 B NAMA Wawan Beni Fitri Puput C GAJI 3500000 3200000 4250000 4000000 D GAJI AKHIR 3150000 2880000 3825000 3600000 7 uliskan rumus pada D2 menggunakan referensi absolut, di mana gaji akhir = g potong pajak! [HOTS] TOLONG JAWAB YANG BENAR.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban singkat:

=C2-(C2*$D$7)

Penjelasan tambahan:

Saya coba memakai Ms. Excel 2013 kak:

Rumus pada sel D2 diisikan dg referensi sel berisi data gaji (di sel C2) serta sel berisi persentase pajak (di sel D7)

Bagian yg dijadikan absolut adalah D7 saat dituliskan dalam rumus menjadi $D$7 (absolut kolom dan baris).

Untuk lebih jelasnya, amatilah lampiran:

→ Penulisan rumus ditunjukkan tanda panah biru

→ Hasil rumus ditunjukkan tanda panah hijau (di sel D2)

Jawaban singkat:=C2-(C2*$D$7)Penjelasan tambahan:Saya coba memakai Ms. Excel 2013 kak:Rumus pada sel D2 diisikan dg referensi sel berisi data gaji (di sel C2) serta sel berisi persentase pajak (di sel D7)Bagian yg dijadikan absolut adalah D7 saat dituliskan dalam rumus menjadi $D$7 (absolut kolom dan baris).Untuk lebih jelasnya, amatilah lampiran:→ Penulisan rumus ditunjukkan tanda panah biru→ Hasil rumus ditunjukkan tanda panah hijau (di sel D2)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 22 Apr 23