Menggambar bentuk luar atau outline figur yang dijadikan model merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari finkiphilips3944 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menggambar bentuk luar atau outline figur yang dijadikan model merupakan langkah menggambar model yang disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Membuat sketsa

Sketsa merupakan gambar sementara di atas kertas atau kanvas yang berfungsi sebagai awal untuk membuat lukisan asli yang aktual. Menurut H. W. Flower, sketsa adalah sebuah gambaran atau lukisan pendahuluan yang masih kasar, ringan, yang tercipta tanpa persiapan apapun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sapnatrya18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Feb 23