Bagaimana partisipasi anak muda dalam demokrasi saat ini dibandingkan era

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmaniafitri051106 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana partisipasi anak muda dalam demokrasi saat ini dibandingkan era sebelumnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Terimakasih atas pertanyaan yang telah di ajukan

Penjelasan:

Bagaimana partisipasi anak muda dalam demokrasi di era sekarang dibandingkan era sebelumnya?

Lebih aktif.

Kita bisa melihat keaktifan itu dari banyak nya demo dan kritik pedas dari anak muda kepada negara dan pemerintah,serta juga banyak anak muda yang ikut serta menjadi caleg baik DPR,DPRD,hingga pimpinan daerah maupun pusat

Apakah ini baik? tentu baik,di era Orba misalnya, demokrasi hanya untuk satu orang saja yaitu kepala negara,diluar itu tidak ada yang namanya demokrasi, pembatas suara, penghilangan kepada mereka yang gencar mengkritik pemerintah,bahkan sekelas pemilu saja masih dibumbui oleh kecurangan oligarki

Tetapi dengan segala kebebasan demokrasi yang kita miliki sekarang hendaknya kita merawat dan menjaga agar lingkungan demokrasi kita tidak dipenuhi oleh ujaran kebencian dan ujaran berbau SARA

Terimakasih sudah bertanya,jadikan jawaban terbaik jika suka

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh geezaalexs dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Oct 22