Sebutkan upaya petani agar tanah pertaniannya tetap unsur​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pandituber06 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan upaya petani agar tanah pertaniannya tetap unsur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Masih banyak sebagian masyarakat yang masih belum menyadari pentingnya dalam melestarikan sumberdaya lahan pertanian yang menjadi penyangga kehidupan. Bahan pokok nasional sangat bergantung dengan sawah yang mempunyai peran sebagai pemasok dari 90% bahan pokok nasional ini. Namun sampai saat ini belum ada program yang dikhususkan untuk dapat menjaga dan melestarikan kesuburan lahan pertanian yang digunakan terus menerus ini.

Cuaca yang ekstrim akhir-akhir ini sangat berpengaruh besar dalam tingkat kesuburan lahan pertanian, diantaranya yaitu hujan lebat yang menyebabkan adanya proses Leaching dimana unsur hara dalam tanah terbawa air dan mengendap di dasar tanah yang kemudian membuat tanaman mengalami kekurangan nutrisi. Jika hal ini berlangsung lama dan tidak adanya pengelolaan lebih lanjut mengenai pengendalian degradasi tanah, maka stok pangan di masa depan akan semakin berkurang, hal ini sangat bertentangan dengan prediksi pertumbuhan jumlah penduduk yang akan semakin meningkat. Maka dari itu, pengelolaan dan pemeliharaan tanah untuk menjaga kesuburannya sangat dibutuhkan untuk dapat tetap digunakan sebagai pemasok kebutuhan pangan masyarakat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Boyvers8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Jun 22