Sebutkan tata cara yang bijak di dalam menyanggah atau menolak

Berikut ini adalah pertanyaan dari hidayat4530 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan tata cara yang bijak di dalam menyanggah atau menolak pendapat atau gagasan orang lain!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

tekhniknya yaitu

1.emosi dan prasangka negatif harus dihindari

2.sanggahan harus objektif logis dan jujur

3.menunjukan perbandingan

4.sanggahan disampaikan secara rinci

5.jangan menjelekkan orang lain

#stop copy paste no copy paste#

#JadiJuara#

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heridjarot84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21