Berikut ini adalah pertanyaan dari bagusbotol019 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1 Jelaskan apa yang saudara ketahui tentang persekongkolan tender serta berikan dasar hukumnya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
▬▭▭▭▭▬⊰✿ BRAINLY ✿⊱▬▭▭▭▭▬
Soal:
Jelaskan apa yang saudara ketahui tentang persekongkolan tender serta berikan dasar hukumnya?
Jawaban:
Berdasarkan kamus hukum, persekongkolan adalah suatu kerjasama antara dua pihak atau lebih yang secara bersama-sama melakukan tindakan yang melanggar hukumkerjasama antara dua pihak atau lebih yang secara bersama-sama melakukan tindakan yang melanggar hukum. Pengertian tentang persekongkolan dalam tender menurut beberapa negara adalah suatu perjanjian antara beberapa pihak untuk memenangkan pesaing dalam suatu tender.
#Maaf klo slh
#Smg membantu & bermanfaat
#Mohon koreksi kembali
Answer by @sutarnobakat
‧͙⁺˚*・༓☾ Halimah ☽༓・*˚⁺‧͙
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sutarnobakat dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 28 Aug 22