Berikut ini adalah pertanyaan dari aprillianurwidayati2 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
A 2.992 cm
B 3.212 cm
C. 3366 cm
D 3.520 cm
pakek caraya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Luas permukaan botol air ibu adalah 3.212 cm. Simak penjelasan beritkut.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Materi
Tabung adalah bangun ruang tiga dimensi yang terdiri atas bagian alas, tutup, dan selimut. Bagian alas dan tutup berbentuk lingkaran dan memiliki ukuran yang sama. Sisi selimut tabung berupa sisi lengkung yang jika dibentangkan akan membentuk persegi panjang.
Contoh benda berbentuk tabung: gelas, ember, toples, dan kaleng.
Luas permukaan tabungterdiri dariluas dua lingkaranditambahluas selimut tabung. Luas selimut tabung dapat dihitung dengan mengalikan keliling lingkaran dengan tinggi tabung. Rumus luas permukaan tabung dapat dituliskan sebagai berikut.
dengan:
- L = luas tabung
- π = atau 3,14
- L₀ = Luas alas/tutup tabung atau luas lingkaran
- K₀ = Keliling alas/tutup tabung (keliling lingkaran)
- r = jari-jari alas tabung
- t = tinggi tabung
Diketahui
Bentuk botol minuman seperti pada gambar soal.
- Diameter alas besar, d₁ = 28 cm
- Diameter alas kecil, separuhnya, d₂ = 14 cm
- Tinggi tabung besar, t₁ = 20 cm
- Tinggi tabung kecil, t₂ = 5 cm
Ditanya
- Berapa luas permukaan botol air ibu?
Penyelesaian
>> Analisis soal
Luas seluruh permukaan tabung gabungan tersebut adalah terdiri dari:
- Luas alas besar.
- Luas selimut besar.
- Luas tutup besar.
- Luas selimut kecil.
Untuk menghitung luas alas besar, selimut tabung, dan selimut kecil, perhatikan gambar!
Luas tutup besar sebenarnya terdiri dari luas tutup besar dikurangi alas kecil ditambah lagi tutup kecil yang ukurannya sama. Maka, luas permukaan bagian atas sama dengan luas tutup tabung sama dengan alas tabung besar.
>> Menentukan jari-jari lingkaran besar dan kecil
Jari-jari lingkaran besar
Jari-jari lingkaran kecil
>> Menentukan luas permukaan botol air Ibu
Luas permukaan botol air
= Luas alas besar + Luas selimut besar + Luas tutup besar + Luas selimut kecil
= 2 × Luas alas besar + Luas selimut besar + Luas selimut kecil
= 2 × πr₁² + K₀₁ × t₁ + K₀₂ × t₂
= 2 × πr₁² + 2πr₁ × t₁ + 2πr₂ × t₂
Kesimpulan
Jadi, luas permukaan botol air ibu adalah 3.212 cm.
Pelajari lebih lanjut
- Materi dan soal tentang volume gabungan tabung dan kerucut: yomemimo.com/tugas/21425781
- Materi tentang bola dan luas permukaannya serta soal tentang menentukan luas permukaan bangun ruang lengkung campuran: yomemimo.com/tugas/25393328
- Menentukan kenaikan air dalam drum: yomemimo.com/tugas/20971932
Detail jawaban
Kelas: 9
Mapel: Matematika
Bab: Luas dan Volume Tabung, Kerucut, dan Bola
Kode: 9.2.5
#TingkatkanPrestimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OneeRa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Jun 21