Sebutkan dan jelaskan 4hal yang dapat membahayakan dirimu sendiri saat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Bayulutfiansayah pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dan jelaskan 4hal yang dapat membahayakan dirimu sendiri saat berenang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Hal pertama yang wajib Teman Traveler perhatikan adalah hindari makan sambil berenang. Alasannya karena itu bisa mengakibatkan kejadian seperti yang dialami oleh Mario. Alangkah lebih baik untuk makan sebelum berenang. Namun, istirahatlah setelah makan selama satu jam atau lebih, dan barulah kalian bisa berenang.

2.berenang tanpa pemanasan. Sebenarnya, pemanasan ini merupakan hal wajib yang dilakukan sebelum melakukan olahraga air satu ini.Pemanasan dapat membantu mencegah kram atau pun kejang saat berenang nanti.

3.Hal penting selanjutnya yang juga sering diabaikan adalah mengenai kedalaman kolam renang. Memperhatikan kedalaman kolam penting dilakukan, terutama untuk Teman Traveler yang berenang di kolam umum. Banyak arena bermain air yang menyediakan kolam renang dengan kedalaman yang bervariasi.Salah satu hal yang harus dihindari saat berenang adalah mendekati area kolam yang lebih dalam. Beberapa tempat berenang umum ada yang membuat satu kolam namun dengan kedalaman yang berbeda-beda. Mungkin tidak apa kalau terdapat pembatas di setiap kedalaman kolam. Namun, ada juga yang kolam yang hanya menunjukkan kedalaman tetapi tidak memiliki batas yang jelas. Sudah sering orang berenang mengalami kejadian seperti itu karena tidak mau melakukan pemanasan.

4.Mungkin pengawasan saat berenang dianggap sepele untuk beberapa orang. Sebenarnya, pengawasan menjadi bagian penting untuk menghindari kecelakaan. Bukan saja untuk yang belum bisa berenang, ya. Bagi Teman Traveler yang sudah mahir pun sebaiknya memiliki pengawas atau setidaknya orang lain yang bisa melihat kalian sedang berenang. Jadi, mulai sekarang cari teman kalau kalian sedang berenang,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh apdillahafriza dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21