ciri potensi pemuda ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari natanaeldavid235 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Ciri potensi pemuda ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ciri Pemuda

1.Pemuda memiliki potensi yang tinggi, terutama dalam mengisi dan mempertahankan kemerdekaan. Pemuda sendiri memiliki lebih banyak kesempatan untuk melakukan berbagai tindakan dalam rangka mengharumkan nama bangsa. Pemuda memiliki banyak potensi, baik dari dalam diri sendiri ataupun dari lingkungan sekitar.

2.Pemuda Harus Memiliki Tanggung Jawab Agar Bisa Mempertahankan Persatuan

3.Hak adalah sesuatu yang didapatkan oleh individu atau kelompok yang telah melaksanakan kewajibannya. Seorang pemuda memiliki beberapa hak yang tercantum dalam UU kepemudaan pasal 19. Yakni mendapat perlindungan, pelayanan dalam penggunaan prasarana dan sarana tanpa diskriminasi, pengembangan diri, dan kesempatan berperan dalam suatu pelaksanaan, dan pengambilan program kepemudaan.

4Sebagai pemuda kita harus memiliki karakter yang berbudi luhur. Sebab, pemuda adalah teladan masyarakat saat ini. Karakter pemuda memberikan pengaruh besar terhadap karakter masyarakat lain. Oleh karena itu, pemuda harus memiliki karakter yang terdidik. Agar citra pemuda semakin harum di mata masyarakat.

Penjelasan:

Jika Ada Yang Tidak Mau Menulis Banyak Silahkan Tulis Sampai Titik Pertama

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kumbipoi01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21