pak Mardi kagungan jago telu ukoro ing duwur Wahono

Berikut ini adalah pertanyaan dari dhikasuryaaditya pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak Mardi kagungan jago telu ukoro ing duwur Wahono nganggo aksara Jawa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ing ngisor iki aksara jawane "Pak Mardi kagungan jago telu"

ꦥꦏ꧀ꦩꦂꦢꦶ ꦏꦒꦸꦔꦤ꧀ꦗꦒꦺꦴꦠꦼꦭꦸ

Pembahasan

Untuk dapat menuliskam kalimat diatas dalam aksara jawa termasuk kedalam level dasar penulisan atau tergolong cukup mudah, yaitu hanya mengkombinasikan tiga jenis/macam aksara jawa, yaitu aksara carakan, pasangan dan sandangan.

  • Aksara Carakan adalah huruf basic atau dasar dalam aksara jawa umumnya dikenal dengan hanacaraka, terdapat 20 huruf.
  • Pasangan, dalam setiap aksara carakan pasti memiliki pasangan, fungsinya pasangan adalah untuk mematikan nada vokal yang posisinya ditengah kalimat, pada soal diatas contohnya terletak pada kata "Pak Mardi" mematikan huruf "ka" dalam kata "pak" kemudan diberi pasangan "ma"
  • Sandangan, merupakan simbol tambahan yang digunakan untuk melengkapi suatu kalimat bisa berupa mengubah nada vokal, bisa juga berfungsi memberikan akhiran "r" "ng" dll. contohnya pada soal diatas adalah pada kada "Mardi" menggunakan layar pada "r" nya, kemudian simbol wulu mengganti bunyi "da" menjadi "di", simbul suku pada kata "Kagungan" mengubah bunyi vokal "ga" menjadi "gu"

Masih ada macam aksara jawa lainnya, yaitu Akasara rekan, aksara murda, aksara swara, aksara wilangan, dan tanda baca aksara jawa.

Semakin sulit penulisan aksara jawa adalah ketika kombinasi macam-macam aksara jawanya semakin kompleks.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang aksara jawane saka jeneng-jeneng iki yomemimo.com/tugas/12963116

Materi tentang aksara jawane saka kanjeng sunan kalijaga yomemimo.com/tugas/40893590

Materi tentang aksara jawane buku siji yomemimo.com/tugas/615273

Detil jawaban

Kelas: VIII

Mapel: bahasa daerah

Bab: Aksara Jawa

Kode: -

#TingkatkanPrestasimu

Ing ngisor iki aksara jawane

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cahyoadin06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21