Sebutkan jenis-jenis segment podcast dan jelaskan artinya!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari EvanShane pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan jenis-jenis segment podcast dan jelaskan artinya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jenis² segmen podcast

1.interviev podcast

2.solo podcast

3.multi host podcast

Penjelasan:

1. Interview podcast

Jenis yang pertama, merupakan podcast dimana host akan melakukan sesi wawancara kepada tamu atau narasumber yang berbeda setiap episodenya. Salah satu contoh dari interview podcast terdapat dalam channel Youtube Deddy Corbuzier.

2. Solo podcast

Jenis yang kedua merupakan podcast yang dilakukan oleh host sendiri atau monolog. Tujuan dari solo podcast sendiri adalah untuk menyampaikan sebuah opini, berbagi informasi, atau melakukan sesi tanya jawab. Dimana, dilakukan oleh host dan pendengar.

3. Multi host podcast

Jenis yang ketiga, merupakan podcast yang memiliki host lebih lebih dari satu orang. Tujuan dari multi host podcast sendiri adalah untuk menawarkan diskusi dan mempunyai pendapat serta perspektif yang berbeda, untuk mengembangkan diskusi yang lebih menarik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh novitasariah181 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21