Jelaskan hubungan mendasar antara program dengan bagian executable dari suatu

Berikut ini adalah pertanyaan dari shafirasalma2517 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan hubungan mendasar antara program dengan bagian executable dari suatu software​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Software, hardware, dan brainware adalah tiga istilah yang terkait pengoperasian sebuah perangkat komputer.

Pembahasan

pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menjelaskan hubungan antara software, hardware, dan brainware. Berikut kakak akan mecnoba menjawab pertanyaan tersebut.

Hardware merupakan perangkat keras atau dapat diartikan sebagai bagian dari komputer. Hardware merupakan mesin.

Software merupakan perangkat lunak yang menjadi jembatan antara pengguna atau brainware dengan mesin.

Sementara brainware adalah pengguna itu sendiri.

Dengan kata lain, hubungan dari ketiganya muncul dengan pengguna atau brainware membutuhkan software untuk menerjemahkan instruksi dari bahasa manusia ke dalam bahasa mesin dan kemudian akan dijalankan oleh hardware

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kevij57591 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21