1.Apa iku cangkriman ?2.Apa tegese tembung andhahan (kata berimbuhan) ?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari MochicreamUwU2 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Apa iku cangkriman ?

2.Apa tegese tembung andhahan (kata berimbuhan) ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Cangkriman (Carakan: ꦕꦁꦏꦿꦶꦩ꧀ꦩꦤ꧀) merupakan kalimat teka-teki bahasa Jawa yang maksudnya harus dibatang atau ditebak. Cangkrimandisebut juga badhéan atau bedhékan.

2.Artinya, tembung andhahan yaitutembung (kata) yang sudah berubah dari bentuk dasarnya karena mendapat imbuhan atau dengankata lain bentuk tembung linggayang sudah dirubah.

Penjelasan:

trimakasih dan jika bnr jadikan jawaban tercerdas ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bilsonjkt0815 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21