"Di kedo biduk teminding, di san wai tenimbo". kalimat tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabilaauliashafi pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

"Di kedo biduk teminding, di san wai tenimbo". kalimat tersebut termasuk sastra lisan jenis​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

yaitu suatu karya seni yang dimana menggunakan bahasa lampung yang dimana biasa dengan bahasanya,tradisinya atau media2 terkait yang berasal dari lampung tersebut.

contoh

1.sesikun(Pribahasa)

2.seganing(Teka-Teki)

3.Memang (Mantra)

4.warahan(Cerita rakyat)

5.Puisi

Jenis Sastra Lisan Lampung

Sesikun/Sekiman (Peribahasa)Seganing/Teteduhan (Teka-Teki)Memang (Mantra)Warahan (Cerita Rakyat)Puisi.Paradinei/Paghadini.Pepaccur/Pepaccogh/Wawancan.Pattun/Segata/Adi

JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YovCans10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Feb 22