Berikut ini adalah pertanyaan dari msumangsur6 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pertanyaan:
Najis dibagi 3 yaitu
Jawaban:
Najis terbagi menjadi tiga bagian,yaitu sebagai berikut
- Najis mukhoffafah
- Najis muttawasitah
- Najis mughaladah
Pembahasan~
Najis terbagi menjadi tiga bagian,yaitu sebagai berikut
- Najis mukhoffafah
- Najis muttawasitah
- Najis mughaladah
• Najis mukhoffafah
Artinya najis ringan.Contohnya air kencing bayi laki-laki yang belum berusia 2 tahun.Cara mensucikannya adalah dengan memercikkan air ke banda atau tempat yang terkena najis.
• Najis muttawasitah
Artinya najis sedang.Contohnya kotoran manusia,darah,bangkai hewan.Cara mensucikannya adalah dengan cara digosok-gosok menggunakan air,tanah,debu,dll.
•Najis mughaladah
Artinya najis berat.Contohnya terkena air liur hewan.Cara mensucikannya adalah dengan dibasuh tujuh kali,dengan menggunakan tanah,debu,dll.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iqlima03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 Aug 21