sigit mengikuti upacara dengan baikbuatlah kalimat pujian​​

Berikut ini adalah pertanyaan dari syifakece2009 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sigit mengikuti upacara dengan baik
buatlah kalimat pujian​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kalimat pujian dari soal diatas adalah...

  • Kau memang seseorang yang bertanggung jawab Sigit, karena kamu bisa mengikuti upacara dengan baik.

Pembahasan

Kalimat yang menyatakan penghargaan atas suatu kebaikan atau keunggulan sebuah objek tertentu disebut dengan kalimat pujian. Kalimat pujian itu sendiri biasanya digunakan ketika melihat sesuatu yang dianggap baik dan merasa kagum akan sesuatu.

Tujuan dari memberi kalimat pujian itu sendiri biasanya untuk memberi penghargaan atas sebuah prestasi yang diperoleh atau pada sesuatu yang layak untuk dipuji, contohnya tentang keindahan atau perilaku yang baik.

Pelajari lebih lanjut

Materi penjelasan tentang kalimat pujian pada link

yomemimo.com/tugas/700377

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daniatykurniawan84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Apr 22