1. Apakah dampak positif pembangunan sekolah bagi bangsa Indonesia sebelun

Berikut ini adalah pertanyaan dari proyekkurawa3 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apakah dampak positif pembangunan sekolah bagi bangsa Indonesia sebelun tahun 1908? 2. Sebutkan faktor-faktor yg mempercepat tumbuhnya kesadaran bangsa Indonesia? 3. Jelaskan tujuan budi utomo pada kongres pertamanya! 4. Era kebangkitan nasional disebut juga tonggak pergerakan nasional. Apakah yg dimaksud pergerakan nasional?​
1. Apakah dampak positif pembangunan sekolah bagi bangsa Indonesia sebelun tahun 1908? 2. Sebutkan faktor-faktor yg mempercepat tumbuhnya kesadaran bangsa Indonesia? 3. Jelaskan tujuan budi utomo pada kongres pertamanya! 4. Era kebangkitan nasional disebut juga tonggak pergerakan nasional. Apakah yg dimaksud pergerakan nasional?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Membuat rakyat semakin berkependidikan,munculnya generasi yg akan datang yg kelak akan menjadi pejuang,mengurangi pengangguran dan perkembangan negara menjadi lebih baik.

2.~Pelaksanaan Politik Etis

~Timbulnya Elite Nasional (Kaum Terpelajar Pribumi)

~Latar Belakang Pembentukan Organisasi Pergerakan Nasional.

3.Mengesahkan kemajuan yg selaras buat negeri dan bangsa,terutama untuk pengajaran,pertanian,perternakan, perdagangan, industri dan teknik.

4.Pergerakan Nasional adalah istilah yang digunakan untuk menyebut satu fase dalam sejarah Indonesia, yaitu masa perjuangan mencapai kemerdekaan pada kurun 1908-1945. ... Pergerakan masa ini bertujuan untuk membendung hasrat kaum kolonial yang ingin menanamkan kembali kekuasaannya di Indonesia.

Penjelasan:

SEMOGA membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anosvoldigould dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22