Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. pak dedi memanen jangung dari kedua lahan sawah nya. lahan pertama menghasilkan 1,5 ton. lahan kedua menghasilkan 20 kuintal. Jagung hasil panen tersebut di jual sebanyak 2540 kg. berapa kilogram sisa hasil panen dari jagung pak dedi?
>>> Pake cara
>>> no asal
>>> asal repot
>>> Tolong plis
>>> note : buka puasa minum boba apa rasanya?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1.
3,5 gross = 3,5 × 144 = 504 piring
5 lusin = 5 × 12 = 60 piring
3,5 gross + 5 lusin = 504 + 60 = 564 piring
Banyak piring yang diberikan kepada temannya:
5/12 × 564 = 235 piring
2.
1,5 ton = 1,5 × 1.000 = 1.500 kg
20 kuintal = 20 × 100 = 2.000 kg
Sisa hasil panen dari jagung pak Dedi:
1.500 + 2.000 - 2.540 = 960 kg
Semoga membantu ya...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh areacrtv85 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 07 Jul 22