[tex]{ \green{⭐ \: Qᴜɪᴢ \: ʙᴜʟᴀɴ \:

Berikut ini adalah pertanyaan dari adi3263 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

{ \green{⭐ \: Qᴜɪᴢ \: ʙᴜʟᴀɴ \: ʀᴀᴍᴀᴅʜᴀɴ : ⭐ }}1️⃣ Jelaskan Secara Rinci Pengertian Puisi !
2️⃣ Jelaskan Secara Rinci Pengertian Syair !
3️⃣ Jelaskan Secara Rinci Pengertian Pantun !
4️⃣ Buatlah Sebuah Pantun Bertemakan Puasa !
5️⃣ Buatlah Puisi Yang Bertemakan Bulan Ramadhan !

{\green{\boxed{\blue{\mathfrak{\underline{✨Selamat \: Berpuasa✨}}}}}}


[tex]{ \green{⭐ \: Qᴜɪᴢ \: ʙᴜʟᴀɴ \: ʀᴀᴍᴀᴅʜᴀɴ : ⭐ }}[/tex]1️⃣ Jelaskan Secara Rinci Pengertian Puisi !2️⃣ Jelaskan Secara Rinci Pengertian Syair !3️⃣ Jelaskan Secara Rinci Pengertian Pantun !4️⃣ Buatlah Sebuah Pantun Bertemakan Puasa !5️⃣ Buatlah Puisi Yang Bertemakan Bulan Ramadhan ![tex]{\green{\boxed{\blue{\mathfrak{\underline{✨Selamat \: Berpuasa✨}}}}}}[/tex]​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penyelesaian soal :

Puisi adalah puisi yang tumbuh dan berkembang dalam kehidupan masyarakat yang bentuknya terikat oleh jumlah bait, baris, dan rima. Bertujuan untuk menyampaikan nilai / moral dengan bahasa yang indah dan mudah di pahami sehingga orang lain dapat memetik nilai / moral dari puisi tersebut. Puisi dapat berupa syair, gurindam, dan pantun.

- - - - - - - - - - - - - - - - - - -

Syair adalah puisi lama Indonesia yang tiap baitnya terdiri atas 4 (empat) baris yang berakhir dengan sajak yang sama a - a - a - a.

Ciri - Ciri Syair :

  • Setiap bait terdiri dari 4 baris
  • Setiap baris terdiri atas 8 - 14 suku kata
  • Bersajak a - a - a - a
  • Semua baris adalah isi
  • Bahasa yang digunakan berupa bahasa kiasan

- - - - - - - - - - - - - - - - - - -

Pantun merupakan salah satu bentuk dari puisi lama Indonesia yang tiap baitnya terdiri dari 4 (empat) baris, bersajak a - b - a - b, terdiri dari 8 - 12 suku kata, baris pertama dan kedua sebagai sampiran, baris ketiga dan ke empat sebagai isi.

Jenis - Jenis Pantun :

  • Pantun teka teki
  • Pantun berkasih - kasihan
  • Pantun agama
  • Pantun Jenaka
  • Pantun Nasihat

- - - - - - - - - - - - - - - - - - -

Pantun Bertema Puasa :

Pantun Ke 1 :

Makan buah di tengah lapangan

Di lapangan ada penjual koran

Jangan lupa hari ini puasa Ramadan

Agar idul fitri meraih kemenangan

 \\

Pantun Ke 2 :

Pipi bengkak jangan diraba

Dikasih obat biat tidak terasa

Bulan puasa sudah tiba

Mohon ampun segala dosa

 \\

Pantun Ke 3 :

Harum bunga, bunga melati

Dipakai manten dan juga penari

Sebentar atau lama pasti mati

Puasa sebagai bekal bagi diri

- - - - - - - - - - - - - - - - - - -

Puisi Bertama Bulan Ramadhan :

Bila Ramadan telah tiba

Berubahlah semua suasana

Semua Muslim bersuka ria

Menerima bulan Ramadan yang mulia

 \\

Siang hari harus ditahan lapar dan dahaga

Sore hari boleh kita berbuka

Malam hari didirikan salat malam

Tiada hentinya orang membaca Al-Qur’an

 \\

Bulan Ramadan bulan mulia

Sungguh beruntung orang yang pandai mengisinya

Dapat mencapai kesucian dirinya

Memperoleh pahala berlipat ganda

 \\

Berpuasa sungguh mulia

Walaupun berat dirasa

Menahan makan sejak fajar

Menahan diri dengan hati sabar

 \\

Azan magrib telah terdengar

Kita berbuka terasa segar

Akhir malam makan sahur

Tak lupa kita bersyukur

 \\ \\ \\ \\ \\ \\ \\

- JM -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Moumoci dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 02 Jul 22