Berikut ini adalah pertanyaan dari bethuelpedroza pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nalika Werkudara midak timbangan ingkang dipundamel saking balok kayu, Kurawa ingkang jumlahipun 101 ketambahan saking Bogadenta mental ngantos ngguling amarga Werkudara saking saktine. Kurawa nesu kaliyan Pandawa amargi dikalahake.
Pembahasan:
Cerita Mahabarata merupakan salah satu cerita perwayangan yang berasal dari India Kuno dan dituliskan dalam bahasa sansekerta. Cerita Mahabarata ini menceritakan tentang Pandawa dan Kurawa yang saling memperebutkan tahta di Hastinapura.
Dalam cerita Mahabarata, dikisahkan bahwa Duryudana menantang Yudistira untuk mengadu bobot antara kedua keluarga itu. Mereka saling duduk berjejer dalam sebuah balok kayu yang difungsikan sebagai timbangan. Jumlah dari kurawa adalah 101 karena ditambah dengan Bogadenla yang berasal dari ari-ari Kurawa yang dipuja menjadi manusia oleh Dewi Gendari. Sedangkan jumlah Pandawa hanyalah 5 orang. Namun dengan kekuatan dan kesaktian Werkudara, Pandawa mampu mengalahkan Kurawa.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang mahabarata pada yomemimo.com/tugas/15748319
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Nov 22