Jelaskan perbedaan antara buku fiksi dan non-fiksi serta berikan masing

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ahmadrizanasar pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan perbedaan antara buku fiksi dan non-fiksi serta berikan masing masing 3 contoh judul buku

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

•Buku fiksi sering dikaitkan dengan karya sastra yang menghibur dengan cerita rekaan, contohnya seperti novel atau cerpen. Nonfiksi adalah cerita yang disajikan secara tulisan-tulisan informatif, edukatif dan faktual.

•Contoh buku fiksi novel: buku tetralogi Bumi Manusia karya Pramoedya Ananta Toer, buku Laskar Pelangi karya Andrea Hirata, buku Negeri 5 Menara karya Ahmad Fuadi.

Contoh Judul Buku Non Fiksi:

Biografi Politik Habibie (Ditulis oleh Raden Toto Sugiarto) Soekarno: Biografi Singkat 1901-1970 (Ditulis oleh Taufik Adi Susilo) Gus Dur KH Abdurrahmad Wahid: Biografi 1940-2009 (Ditulis oleh Muhammad Rifai) Biografi Imam Syafii (Ditulis oleh Dr Tariq Suwaidan).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wahyu321681 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 31 Aug 23