carpon apa?-menentukan informasi dari carpon​

Berikut ini adalah pertanyaan dari gamecuma12 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Carpon apa?
-menentukan informasi dari carpon​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Carita pondok (cerpen sunda)

Penjelasan:

Carita pondok atau carpon bahasa Sunda termasuk ke dalam karya rekaan fiksi yang ditulis berdasarkan pemikiran pengarang dalam bahasa Sunda.

Carpon dalam bahasa sunda sendiri merupakan karya sastra dalam bentuk prosa modern seperti halnya novel, disebut sebagai cerita pendek, karna isi ceritanya yang relatif lebih pendek jika dibandingkan dengan karya sastra seperti pada sebuah novel.

Karena ceritanya yang relatif pendek, carita pondok atau carpon juga hampir sama seperti dongeng. Perbedaannya, kalau dongeng terdapat bagian yang tidak masuk di akal atau bersifat khayalan, sedangkan dalam carpon isinya lebih bisa di artikan oleh akal, baik itu pada pelakunya, jalan ceritanya, tempat, waktu kejadian dan cerita yang dibuat lebih nyata dan terjadi dalam kehidupan sehari-hari

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jenoambis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Aug 23